@rudyworldpacker: Rekomendasi spot pantai cantik cuma 1 jam an dari kota Ambon Yak! Ini namanya pantai Wainuru, letaknya ada di samping persis pantai yang udah cukup terkenal, pantai Liang. Awalnya aku emang rencana mau explore pantai Liang, tapi karena pasir pantainya udah cukup parah kena dampak abrasi (meskipun pantainya masih cakep parah) akhirnya aku putuskan untuk cari spot pantai lain, dan ternyata ada pantai cantik ini yang letaknya cuma bersebelahan sama pantai Liang. Untuk menuju kesini jalanannya lumayan rusak karena cuma jalan setapak, tapi habis liat viewnya secantik ini jadi happy banget! Tempatnya masih asri dan gak pake tiket, jadi di pinggir pantai banyak banget masyarakat sekitar yg cari ikan atau bahkan sekedar lagi berteduh. Cusss ajakin temen kalian ke pantai Wainuru ini 🥰 📍Pantai Wainuru, Kab Maluku Tengah, Maluku #maluku #malukutengah #wainuru #pantaiwainuru #wonderfulindonesia #pesonaindonesia #exploremaluku #exploreambon
RudyWorldpacker
Region: ID
Saturday 22 March 2025 11:24:07 GMT
Music
Download
Comments
Kunyil :
Jadi kangen camping di sini 🥲
2025-03-23 03:06:52
2
Nibaya :
Kak akses kesana bisa pake mobil kah?
2025-06-03 05:44:29
1
fikar :
wainuru saja maree
2025-06-04 15:50:39
0
Om Ago :
keren...
2025-06-04 22:03:54
1
oneandonlyyyiiiiii :
😂
2025-09-15 11:15:20
0
To see more videos from user @rudyworldpacker, please go to the Tikwm
homepage.