@kumparan: Janhwa Diana, pemilik perusahaan yang sempat disorot karena dugaan penahanan ijazah mantan pegawainya, kini ditetapkan sebagai tersangka oleh Polrestabes Surabaya.  Namun, penetapan tersebut bukan terkait kasus ijazah, melainkan perkara perusakan mobil milik seorang warga bernama Nimus. “Iya sudah ditetapkan tersangka bersama suaminya. Suami-istri tersangka,” kata Kasi Humas Polrestabes Surabaya, AKP Rina Shanty Dewi, Jumat (9/5). Janhwa dan suaminya, Handy Sunaryo, dilaporkan bersama anak dan seorang karyawan atas dugaan keterlibatan dalam insiden tersebut. Hingga kini, belum ada respons dari Janhwa terkait status tersangkanya.  Nama Janhwa sebelumnya mencuat setelah ia dilaporkan ke Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji, oleh mantan karyawannya atas tuduhan penahanan ijazah. Saat itu, Janhwa membantah tuduhan tersebut dan mengaku tidak mengenal pelapor. 📸: Dok. Istimewa. Follow WhatsApp Channel kumparan untuk dapat Informasi terpercaya dikirim langsung ke WhatsApp kamu. Ketik kum.pr/WAchannel di browser kamu sekarang, agar bisa share informasi tanpa ragu. #newsupdate #update #news #oneliner #janhwa #penahananijazah #ijazah #kriminal #tindakkriminal #info #beritaterkini #berita #infoterkini #bicarafaktalewatberita #kumparan

kumparan
kumparan
Open In TikTok:
Region: ID
Friday 09 May 2025 05:37:51 GMT
220057
3361
238
61

Music

Download

Comments

kingbroli
kingbroli :
pengalihan agar kasus ijazah hilang di telan bumi ,kasus pengrusakan hukuman nya lebih kecil di banding hukuman penggelapan ijazah
2025-05-09 06:18:35
85
fauzan9798
BLUE LINE 2 :
1.Penahanan ijazah 2.Perusakan segel 3.Perusakan mobil HARUS DI INGAT APA AJA KASUSNYA
2025-05-09 06:37:42
58
al_farabih_abp
AL :
Sengaja di penjara atas kasus lain agar penahanan ijasahnya di lupakan 🗿
2025-05-09 05:41:52
20
jacky7288
Mr.Jacky :
klo kasus mobil rusak lebih cepat keluar beda Ama kasih penahanan ijasah dll
2025-05-09 06:13:43
13
s_t_n1989
Sekedar Teman Ngopi :
Masyarakat bisa berasumsi bahwa pemerintah kalah atau tdk berani memberikan sanksi pidana mengenai penahanan ijazah, karena bisa berhadapan dgn backingan perusahaan tsb. maka di cari lah sanksi dari delik permasalahan yg lain. kalau sja pemerintah berani terhadap perusahaan tsb, diana bisa sja di berikan sanksi pasal berlapis ( penahanan ijazah & perusakan )
2025-05-09 10:23:22
1
popcornmnz
popcornmnz :
koq suaminya ga pak😳😳😳
2025-05-09 06:16:48
5
nurdin7833
M 41 L :
jangan lupa kasus ijasah dan perusakan police line di gudangnya ....
2025-05-09 06:01:41
78
user.oppo603
@budiraharjo18 :
harus tangkap Diana
2025-05-09 11:22:44
2
man.onfilm
Renaldi :
emg udh takdir juga disuruh masuk, ada lagi aja kasus ke 2
2025-05-09 06:06:19
4
user1829207613382
user1829207613382 :
lakiknya mane lakiknye...........
2025-05-09 06:03:01
1
gandik491
Gandik :
kasus ijasah mna. usut tuntas kasihan yg punya ijasah .
2025-05-09 07:23:55
2
iyon6821
iyon :
APH kebingungan menjerat pidana terkait penahan ijazah, akhirnya dicari perkara lain yg penting bisa ditahan & menyelamatkan muka para pejabat 🤔
2025-05-09 06:35:43
3
suroto_r
SUROTO :
Setingan bukan ya ?
2025-05-09 06:18:10
4
wh11a18
wh11a18 :
guyonan ala polisi surabaya...🤣
2025-05-09 08:38:20
1
wahudi.tok
Wahudi tok :
selesai ini, nnti kasus penahan ijasah, kemudian police line
2025-05-09 06:12:06
3
edwinliem168
vtec K24 :
dicari2 ya pasti kena lah 😂.. pejabat negara dilawan dicariin pasalnya sdh 😅
2025-05-09 06:28:58
4
stroke_survivor12
Stroker Fighter 💪💪💪 :
trus gmn ijazah2 yg ditahan??
2025-05-09 06:51:49
2
kinamecotourism
𝕂𝕚𝕟𝕒𝕞𝔼𝕔𝕠𝕥𝕠𝕦𝕣𝕚𝕤𝕞 :
jadi teringat kata Ahok
2025-05-09 07:42:04
1
watitanjung03
🙏 :
kok wajah nya jd lesu dan pucat..😜😜😜
2025-05-09 05:42:31
3
offroader45
offroder 99 :
untung ada perkara lain yg bisa segera dilakukan penahanan, kalau nunggu kasus ijazah pasti lama krn pembuktiannya perlu waktu
2025-05-09 06:10:12
1
luluk.new
Dev :
efek macam macam sama pak armuji
2025-05-09 06:11:44
1
yusufbadri25
yusufbadri25 :
kalaw bener berita ini ,sukur allhamdulilah
2025-05-09 06:13:17
1
mas.ari646
mas Ari :
kasus ijazah klo Uda d kembalikan ke pemilik .ya Uda beres..( wes ngunu ae GK sa dowo²)
2025-05-09 16:36:54
0
war.to0
War To :
dia anggap uang bisa mengalahkan segalanya
2025-05-09 12:57:40
0
vladimir.hendrik
Vladimir Hendrik Tjhong :
hebat negeri ini, tutup kasus besar pke kasus receh
2025-05-09 13:45:18
0
To see more videos from user @kumparan, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About