@muzamilllmuhammad: Jangan pernah minder karena kamu kerja sambil skripsi. Itu bukan tanda kamu lemah—tapi justru bukti kamu sedang belajar jadi dewasa lebih cepat dari teman-temanmu. Kamu belajar manajemen waktu, tanggung jawab, dan cara bertahan hidup di dunia nyata. Dan yang paling penting: Kamu sedang meringankan beban orang tua. Kamu sedang perjuangkan mimpi dengan caramu sendiri. Tetap semangat. Kamu bukan mahasiswa biasa. Kamu sedang jadi pribadi luar biasa. #SkripsiSambilKerja #MahasiswaAkhir #viral #fyp #fypage