@idntimes: KEJAGUNG SITA RP11,8 TRILIUN DARI WILMAR GRUP, TERBESAR SEPANJANG SEJARAH Jakarta,IDN Times – Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menyita uang sebesar Rp11,8 triliun dalam perkara dugaan korupsi pemberian fasilitas ekspor crude palm oil (CPO) atau minyak goreng oleh lima korporasi yang tergabung dalam Wilmar Group. Penyitaan ini disebut sebagai yang terbesar sepanjang sejarah. #IDNTimes #IDNTimesNews #tiktokberita #tiktoknews #IDNTimes_na

IDN Times
IDN Times
Open In TikTok:
Region: ID
Saturday 21 June 2025 07:55:37 GMT
4722
53
4
0

Music

Download

Comments

home24380
Home24 :
wah mantap 🥰🥰🥰👍🏻👍🏻👍🏻
2025-06-21 07:58:41
0
.pst0re3
AM4R :
duit nya gunakan untuk pertahanan negara
2025-06-21 08:01:46
0
galangsukamahiro
GALANG SUKA MAHIRO❤️‍🔥 :
ternyata bnyk bet ya
2025-06-21 08:04:35
0
cstelyakivna
Hymarikya❤️‍🩹 :
min minta buat modal nikah hehehehehe
2025-06-21 08:15:22
0
To see more videos from user @idntimes, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About