@atenmunajat: Melalui kunjungan kerja ini, DPRD Provinsi Jawa Barat berkomitmen untuk memperjuangkan dan menindaklanjuti aspirasi tersebut, sehingga SLB Negeri Cibiru dapat terus menjadi wadah pendidikan yang ramah, inklusif, dan berdaya guna bagi masa depan anak-anak bangsa. #ppp #pendidikan #jawabarat