@sahabatpropam: Sebuah video memperlihatkan para polisi sedang berjaga mengamankan area pendemo. Dengan tameng di tangan, mereka berdiri tegak untuk mencegah terjadinya kerusuhan. ⚠️🔥 Dalam narasi video, terselip kalimat yang menohok: “60 tahun kamu mempunyai polisi yang jelek lebih baik daripada satu malam tidak ada polisi.” Sebuah pengingat bahwa kehadiran polisi, meski sering tak luput dari kritik, tetap menjadi garda penting demi keamanan masyarakat. 🙏🇮🇩 #Polisi #Keamanan #Demo #sahabatpropam #UntukIndonesia