@genvoice.id: Ledakan hebat mengguncang komplek perumahan Taman Palem Raya, Cengkareng, Jakarta Barat, pada Rabu (15/10/2025). Diduga berasal dari kebocoran regulator gas elpiji 12 kg, ledakan terjadi saat pemilik rumah menyalakan kompor. Dua orang langsung dilarikan ke rumah sakit, termasuk seorang lansia 73 tahun yang mengalami luka bakar serius. Tak hanya korban jiwa, ledakan ini juga menyebabkan kerusakan parah pada enam rumah dan satu mobil milik warga sekitar. Polisi menduga regulator dipasang tidak sempurna alias longgar. Warga dihimbau untuk rutin memeriksa regulator gas agar tragedi serupa tak terulang. Jangan sepelekan hal kecil yang bisa berujung bencana! #Genvoice #LedakanGas #Cengkareng #WaspadaRegulator

GENVOICE
GENVOICE
Open In TikTok:
Region: ID
Wednesday 15 October 2025 13:44:43 GMT
972
3
1
1

Music

Download

Comments

zriledtzz
azril woilah :
mas nya: repleks bos ku mantap😎
2025-10-16 05:08:47
0
To see more videos from user @genvoice.id, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About