@prokutim: Kabar Baik! 🥳 Pemkab Kutim dan PLN targetkan 13 klaster/desa teraliri listrik di tahun 2025! Ini upaya Kutim kejar elektrifikasi 100%. Rasio Desa Berlistrik ditargetkan naik signifikan dari 81,56% ke 89,36%! Kolaborasi Pemda dan PLN adalah kunci sukses! 🔑 #ListrikKutim #PLNKaltim #PemerataanEnergi #Kutim #Infrastruktur #Sangatta @Bupati Kutai Timur

prokutaitimur
prokutaitimur
Open In TikTok:
Region: ID
Monday 20 October 2025 09:40:12 GMT
3991
46
10
32

Music

Download

Comments

simanisborneo
simanis borneo :
desa tua tepian langsat ada sejak sebelum merdeka sampai sekarang blm merasakan pln sungguh terlalu...
2025-11-02 06:49:31
1
tio.ucup0
Tio Ucup :
tempat kami jalan Poros profensi di tepian langsat tepatnya,ini juga butuh listrik, padahal bapak ibuk pejabat juga lewat hari hari tp kenapa kayak tidak peduli dengan keadaan kami, tolong kami🥺🥺🥺
2025-11-04 03:31:19
0
andiariansyah13
Andi Ariansyah13 :
assalamu'alaikum desa tanjung mangkaliat tdk masuk daftar dalam pengaliran listrik y
2025-10-24 04:43:30
1
kyodgakyzmil
Vian75 :
Kampung maratak daerah transmigrasi kilometer 125 mohon u perhatisn plnnya...💪💪💪
2025-10-21 00:08:36
0
kumis.merana
Kumis Merana :
tapi dusun 8 desa singa gembara tepatnya jalan bukit kayangan masi gelap gulita kok bu pada hal jaraknya dari pusat perkantoran bukit pelangi hanya 5km
2025-10-29 01:24:21
0
_pejuang71
PEJUANG AFFILIATE :
NT DAH DESA SANGKIMA 3 DUSUN BELUM TER ALIRI LISTRIK PADAHAL TIANG BESAR PLN SUDAH DI DEPAN MATA
2025-11-01 16:24:50
0
lio_1..1
LL :
desa susuk masih blm ada jaringan listrik
2025-10-30 21:51:31
0
To see more videos from user @prokutim, please go to the Tikwm homepage.

Other Videos


About