@kang_asep.aw: Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Partai NasDem ke-14, saya mengadakan turnamen futsal tingkat SLTP sebagai bentuk kepedulian terhadap generasi muda. Alhamdulillah, acara berjalan dengan lancar dan seluruh peserta menjunjung tinggi nilai sportivitas sepanjang pertandingan. Melalui kegiatan ini, saya berharap semangat disiplin, kebersamaan, dan perjuangan dapat terus tumbuh di kalangan pelajar ⚽ #HUTNasDem14 #PartaiNasDem #NasDemBanten #TurnamenFutsal #FutsalPelajar